Bekerja di area kapal penyeberangan tentunya memiliki tantangannya tersendiri. Tidak hanya kapal yang tengah berlabuh di pelabuhan, tapi juga pada kapal yang sedang berlayar mengarungi lautan. Tapi pernahkah membayangkan pekerjaan cleaning services dan security services yang memelihara kebersihan dan keamanan…
Bekerja di area kapal penyeberangan tentunya memiliki tantangannya tersendiri. Tidak hanya kapal yang tengah berlabuh di pelabuhan, tapi juga pada kapal yang sedang berlayar mengarungi lautan. Tapi pernahkah membayangkan pekerjaan cleaning services dan security services yang memelihara kebersihan dan keamanan…
Menjalani profesi sebagai seorang security memang bukanlah hal yang terbayangkan bagi Firmansyah. Namun semangat dan pengalamannya yang telah melakoni beragam pekerjaan sejak kecil, menjadi pemacu semangat untuk ia mau mencoba dan menerima tantangan lewat pekerjaan sebagai petugas keamanan di ISS…
Berawal dari hanya ingin mencari nafkah, siapa sangka pilihannya untuk bekerja sebagai cleaner membawanya memiliki tekad dan tujuan hidup. Itulah yang dialami oleh Rahmat, 26, yang kini berusaha giat mencapai cita-citanya. Seperti ungkapan dari Makassar “Kareso lekba nigaukanga tala lasse'leng…
Rasa syukur kepada Tuhan tak hentinya terucapkan oleh Yadi, saat menceritakan perjalanan hidup hingga karier yang ia jalani saat ini. Banyak hal yang telah membuat dirinya berkembang dan menjadikannya sebagai pribadi yang lebih baik, terutama selama tiga tahun terakhir.Semua berawal…
Kreativitas bisa datang kapan pun dan di mana pun. Kreativitas yang mengandung arti kemampuan untuk menciptakan ataupun mengembangkan sesuatu yang baru, bahkan bisa menjadi suatu inovasi ketika dilibatkan dalam proses solusi kreatif untuk memberikan nilai tambah bagi banyak orang. Di area…
Pernah merasakan putus sekolah dan bekerja menjadi seorang kernet truk pengangkut pasir sekaligus menjadi pengamen keliling, menjadi kenangan yang mampu memotivasi Dede Nugraha, 28, untuk mendapatkan pekerjaan yang lebih baik. Di tahun 2007, Dede yang kala itu lulus dari jenjang pendidikan…
Pencapaian seorang Sri Artati Mulya, 22, yang memilih untuk bekerja menjadi operator cleaning service adalah pembuktian bahwa pilihannya tidaklah salah. Walau keputusan anak rantauan asal Indramayu, Jawa Barat ini sempat diragukan oleh orang-orang di sekitarnya, namun hal itu justru menjadi…
Sampe Mahrifin Banurea tumbuh besar di Nanggroe Aceh Darussalam. Sejak usia satu tahun, kedua orang tuanya merantau di provinsi paling barat Indonesia ini untuk mencari pekerjaan.Sampe, nama panggilannya, merupakan salah seorang peraih penghargaan bergengsi di ISS Indonesia, yang membuatnya menjadi…
Hobi mengutak-atik komputer telah membawa Suwito, 31, untuk mampu berinovasi. Ditambah lagi dengan sejumlah ilmu yang ia peroleh dulu, saat menjalani pendidikan formal tingkat menengah di SMK dan mengambil kejuruan informatika, Suwito seakan memiliki bekal yang mendukung digitalisasi yang ia…
Pernah bekerja di gerai minimarket sampai menduduki posisi sebagai kepala toko, ia memutuskan untuk menanggalkan jabatan terakhirnya. Setelah lima tahun lamanya ia merintis karier pertamanya itu, ia mengubah haluan dan menjadi seorang petugas kebersihan.Haris Sudrajat, 31, menceritakan alasan terbesarnya meninggalkan…
Tak ada rotan, akar pun jadi. Tak kesampaian cita-cita untuk menjadi tentara, bekerja sebagai petugas keamanan pun ikhlas dilakoni.Ya, Tono Martono, 31, bersyukur dengan bidang pekerjaan yang telah ia jalani selama lebih dari sepuluh tahun terakhir ini. Meski tak berhasil…
Memotivasi dan menantang dirinya dalam menjalani profesi sebagai operator cleaning service adalah keputusan yang tepat dan tidak disesali oleh Yuni Harti, yang kini merupakan Junior Supervisor ISS Indonesia area Komplek Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta.Gadis lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)…
Jangan pernah lelah untuk mencoba. Coba dan cobalah, maka kamu akan mengerti.Kalimat tersebut adalah pesan dari seorang guru yang pernah mengajar Taufik Nur Hidayat, 32, yang kini merupakan seorang service supervisor di RS Hermina Sukabumi. Karena pesan yang selalu ia ingat…
Waktu itu di akhir tahun 2005, Siskah tidaklah ragu untuk memulai perjalanan dalam menjemput rezekinya melalui profesi sebagai operator cleaning service. Siskah remaja yang belum lama lulus dari jurusan Kesekretarisan di sebuah SMK di Jakarta, kala itu dengan yakin menyatakan…
Anggapan tabu tentang profesi cleaning service memang seringkali kita temui. Tapi tidak demikian bagi Endi Kurniawan Sunanjar. Pria berusia 25 tahun ini justru tak pernah menyesal dengan pilihannya untuk mulai bekerja sebagai operator cleaning service, di tahun 2014 lalu.Ia pun…
Berusaha untuk terus dapat memberikan kontribusi lebih kepada perusahaan dan bisnisnya pelanggan, serta mempertahankan kualitas dan kinerja tim saat memberikan pelayanan agar sesuai dengan ekspektasi klien, bahkan melebihi ekspektasi. Ini adalah suatu usaha yang selalu diupayakan oleh Rian Sugarai, Site…
Bekerja di perusahaan dengan kualitas standar pelayanan yang tinggi membuat seorang Hendro Tri Prasetyo cukup kehilangan banyak waktu dengan keluarga. Tapi semua itu bukanlah tanpa alasan, karena untuk dapat mencapai kualitas pelayanan yang prima memanglah butuh pengorbanan.Namun pengorbanan waktu dan…
“Aidia do ala loja iba karejo pasikkolahon ko dao tu Medan an haru marutang utang iba tu jolmai hape holan panapu napu do.” ucap emosional seorang ibu dalam bahasa Medan. Kalau diterjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia, artinya, “Capek-capek menyekolahkan ke…
Setiowati, 33, hanyalah seorang lulusan Sekolah Menengah Pertama (SMP). Di kampung kelahirannya di Desa Ngrancang, Kecamatan Kendal, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur, saat itu mayoritas anak-anak sebayanya sudah dianggap cukup dengan menamatkan jenjang pendidikan sampai di bangku SMP. Mayoritas penduduknya merupakan…
Waktu itu di pertengahan bulan Agustus 2019, Lilis Nuryanti melangkahkan kakinya menuju panggung penghargaan bagi orang-orang terpilih. Bagi Lilis, nama panggilannya, hari itu rasanya seperti mimpi yang menjadi kenyataan. Lilis tak pernah menyangka kalau kerja keras dan konsistensi kinerja baiknya…
“Kalau niat kerja itu ibadah, saya yakin semua pekerjaan akan kita lakukan dengan baik, dengan jujur, dengan berkualitas. Kita jalanin-nya enak, ndak beban bagi kita, kita enjoy, kita nikmati hasilnya dan kita syukuri. Itu lebih enak hasilnya, barokah.”Seperti itulah prinsip…
Wakhid Nurrokhman Aziz, 26, tak pernah menyangka akan perubahan nasib yang telah dialaminya. Dari tanah kelahirannya di Jepara, Jawa Tengah, ia yang dulunya hanya lulusan Sekolah Menengah Pertama (SMP) ini merantau ke kota Tangerang dan pernah menjalani profesi sebagai pengamen…
“Saya sangat mengapresiasi apa yang telah ditunjukkan oleh Dedeh Novianti yang telah mengembalikan uang. Bukan karena jumlah besarnya, namun karena sikap jujurnya yang menjadi salah satu karakter bangsa Indonesia,” ucap Erick Thohir yang kala itu menjabat sebagai Ketua Panitia Penyelenggara…
Kejujuran merupakan hal yang sangat berharga dan menjadi salah satu kunci keberhasilan bagi kebanyakan orang. Seperti halnya keberhasilan yang telah dibuktikan oleh Fredi, dalam sepuluh tahun lamanya ia berkarier di dunia pelayanan jasa dan manajemen fasilitas.Dari berperilaku jujur, pria kelahiran…
Bekerja di dunia pelayanan/jasa dan manajemen fasilitas telah dijalani oleh Andi Juprihatianto selama 13 tahun terakhir. Mengawali pekerjaannya sebagai seorang operator cleaning service, pria kelahiran Jakarta, 32 tahun silam ini telah membuktikan bahwa keyakinan diri dan komitmennya dalam bekerja mampu membawa…
Kesukaannya dalam dihadapkan dengan tantangan membawa Waluyo, 33, memilih jalan profesi sebagai seorang petugas security. Bukan pilihan profesi bagi kebanyakan orang memang. Tapi bagi pria asal Wonogiri, Jawa Tengah ini, menjadi security adalah sebuah kebanggaan tersendiri.Sejak bergabung dengan perusahaan penyedia…
“Kalau orang bertindak jujur, segala sesuatunya itu akan membuat dia dipercaya oleh orang lain. Pertanyaannya adalah, tanyakan kepada diri kita sendiri. Apakah kita pantas dipercaya atau tidak?”Kalimat inilah yang diutarakan oleh seorang Kris Dwiharjanto, 45, ketika ditanya tentang nilai yang…
Berangkat dari kegagalan dan kegagalan, Sujimin, 25, telah membuktikan bahwa dirinya mampu memperoleh kepercayaan untuk mengemban tanggung jawab yang lebih besar. Kegagalan yang pernah dialaminya ini padahal bukan hanya sekali atau dua kali, tapi sampai lima kali. Lima kali banyaknya,…
“Harus meniatkan bahwa bekerja itu adalah ibadah, karena pasti akan dilaksanakan dengan serius. Saat melakukan ibadah, kita tidak bisa melakukannya secara asal, begitupun saat melaksanakan tanggung jawab pekerjaan.”Seperti itulah prinsip bermakna dari Agus Susanto, Facility Services Head of Specialized Services…
Menikmati profesi yang dijalani merupakan salah satu cara bagi Anas dalam menikmati hidupnya. Inilah salah satu tujuan hidup pria yang bernama lengkap Tubagus Muhammad Nur Abunasri Anas, Finance Planning and Analysis Department Head ISS Indonesia ini. Lain halnya dengan kebanyakan…
Profesi cleaning service memang seringkali dipandang sebelah mata. Profesi ini bahkan kerap dibilang, kalau pekerjaannya hanyalah berhubungan dengan kotoran dan noda. Inilah yang pernah dialami oleh Nur Intan Natalia.Di masa awalnya ia bekerja sebagai cleaning service, lima tahun silam, tak…
Rasa haru, bangga, dan bersyukur bercampur dalam benak Jufuandi, kala ia berhasil meraih penghargaan sebanyak empat kali berturut-turut sebagai karyawan terbaik dalam The Best Employee Awards di sepanjang tahun 2019 lalu. Ini adalah bukti keseriusannya dalam bekerja sebagai operator cleaning…
Terlahir dari keluarga nelayan di pesisir Pantai Bungus di Kota Padang, Sumatera Barat, Jumli terbiasa bekerja sejak masa kecilnya. Ketika masih duduk di bangku SD hingga SMA, ia sudah bekerja mengurus hasil nelayan orang tuanya bahkan ikut melaut untuk mencari…
Sugiarto, 27, memang tak pernah mengira kalau dirinya akan bekerja di dunia pelayanan jasa dan manajemen fasilitas. Ia pun tak menyangka kalau tantangan, bahkan kegagalan yang pernah dialaminya, justru mampu membawanya pada manisnya perjalanan karir yang ia jalani hingga saat…
Tak pernah ada kata terlambat untuk bangkit dari keterpurukan. Abdul Jalil, 29, pernah mengalami keterpurukan itu di masa lalunya. Pernah merantau ke Pulau Sumatra di tahun 2010 silam, pria kelahiran Pati, Jawa Tengah ini terpaksa bekerja sebagai buruh penyadap getah…
Profesional kepada pekerjaan dan keluarga adalah gambaran dari Winda Aryaningsih, anggota Security Guard Wanita PT Nutricia Indonesia Sejahtera. Tak heran, menjelang tahun ketiganya memberikan pelayanan di ISS Indonesia kepada klien, ia mendapatkan beragam apresiasi baik dari internal maupun eksternal perusahaan.Wanita…
“Saya mempunyai filosofi bekerja yang persis sama dengan hobi saya bersepeda gunung. Banyak sekali tantangan dan rintangan yang saya hadapi, banyak jalur-jalur sepeda yang ekstrem. Namun tetap saya kayuh sekuat tenaga, mengatur napas, hingga saya sampai di garis finis.”Begitulah Iwan Setiawan menggambarkan…
Gesit dalam bekerja merupakan salah satu faktor penting dalam keberhasilan pekerjaan seseorang. Selain dengan bekal pengetahuan dan ketrampilan pekerjaan yang baik, kegesitan juga dipengaruhi oleh karakter seseorang dalam bekerja. Namun bagaimana kalau kegesitan dalam bekerja ini diragukan hanya karena berbadan…
Yusni tidaklah pernah bercita-cita untuk menjadi seorang cleaner. Kondisi ekonomilah yang memaksanya untuk menjalani profesi ini. Tujuannya waktu itu pun hanyalah satu, untuk membiayai pernikahannya dengan sang pujaan hati.Setelah sekian lama bekerja serabutan, pria bernama lengkap Yusni Marzuki Sinaga ini…
Kalau bisa sukses di masa muda, kenapa harus sukses di masa tua? Ya, bagi seorang Siti Maryam, menjadi sukses tidaklah harus menunggu punya banyak pengalaman, atau harus punya uang yang berlimpah, dan membuang waktu sehingga mungkin baru terwujud ketika usia…
Memiliki karir sebagai seorang cleaning service bukanlah hal yang pernah terpikirkan olehnya. Cleaning service memang merupakan profesi yang masih dipandang sebelah mata oleh banyak orang, termasuk oleh dirinya sendiri, kala itu. Namun karena tuntutan ekonomi dan tak ada pilihan lain,…
BISA. Tak hanya berarti mampu, tapi juga Bersyukur, Ikhlas, dan Sabar. Bekerja juga dengan sepenuh hati, karena sesuatu yang keluar dari hati akan sampai ke hati. Begitulah yang diyakini oleh Budi Santoso dalam menjalani kehidupan dan profesinya sehari-hari.Budi, seperti itu…
Memiliki sifat ikhlas dan berperilaku jujur mungkin terdengarnya sederhana, tapi belum tentu mudah untuk dijalani. Ikhlas biasanya diartikan dengan tanpa mengharapkan imbalan. Sementara jujur adalah kesesuaian antara kata hati, pikiran, perkataan, dan perbuatan. Bagi Teguh Abdullah, keikhlasan dan kejujuran tak…
Rasa syukur kepada Tuhan tak hentinya terucap dari benaknya. Keceriaan pun begitu terpancar, ketika ia menceritakan perjalanan dan kesehariannya dalam menjalani profesi, yang telah dilakoninya sejak tahun 2014 silam.Namanya Nur Halimah Amitas. Ia adalah satu dari sekitar 60 manpower cleaning…
Bekerja sebagai seorang petugas kebersihan memang bukanlah cita-cita impian bagi banyak orang. Namun siapa sangka, profesi ini pada kenyataannya telah mampu mengawali kesuksesan banyak orang yang menjalaninya, bahkan mengubah karakter mereka menjadi jauh lebih baik. Herman Syahfei Harahap, atau biasa…
Honesty is the main capital, keep spirit and positive thinking. Inilah prinsip seorang Erik Nurzaman dalam menjalani kehidupan sehari-harinya, termasuk juga dalam pekerjaannya. Ya, kejujuran baginya adalah modal utama. Kejujuran yang tak sebatas jujur kepada orang lain, tetapi juga jujur…
Seorang pemimpin besar bangsa ini pernah berkata, ‘Belajarlah mengucap syukur dari hal-hal baik di hidupmu, dan belajarlah menjadi pribadi yang kuat dengan hal-hal buruk di hidupmu.’ Salah satu petuah hidup dari B. J. Habibie ini nyatanya bukanlah tanpa makna, meskipun…
Merasa happy atau bahagia dalam bekerja diyakini mampu mendatangkan manfaat positif bagi seseorang, maupun pemberi kerja atau perusahaan yang menaunginya. Seperti performa dan kinerja yang lebih produktif, lebih kreatif, lebih berfokus pada kualitas, lebih tahan banting, lebih optimis, dan banyak…
Menciptakan kepedulian masyarakat terhadap kebersihan lingkungan, bukanlah hal mudah. Namun begitu, hal ini bukan berarti mustahil untuk diwujudkan. Di Kecamatan Girsang Sipangan Bolon, Kota Parapat, Kabupaten Simalungun, pemerintah daerah setempat tengah menggalakkan upaya mewujudkan komunitas masyarakat Parapat yang peduli dengan…
Memetik buah kerja keras selama lebih dari satu dekade lamanya, tentunya membutuhkan kesabaran. Tak hanya itu, kerja keras ini pun adalah bekerja yang diiringi dengan konsistensi dan menerapkan nilai-nilai positif. Inilah yang membawa Sutriah, Key Account Manager EMTEK Group selama…
Aura yang positif berbalut optimisme, seakan makin terpancar dalam pribadi dan perilaku sehari-hari seorang Siswanto. Sis, begitu ia biasa disapa, memang belum lama ini bertolak ke tanah suci Mekkah dan Kota Madinah di Arab Saudi. Di bulan Juni lalu, Sis…
“Saya menyukai tantangan, dan ini adalah pengalaman. Yang saya rasain dengan challenge itu, manfaatnya banyak. Ternyata tak semudah yang dibayangkan juga karena berhadapan langsung dengan klien, karakter orang beda-beda. Ilmu-ilmunya juga tahu, ternyata ini ada output-based, outcome-based, IFS (Integrated Facility…
Bagi seorang Didi Suryadi, nilai kejujuran sangatlah berharga. Nilai kehidupan ini selalu ia tanamkan dan terapkan dalam menjalani aktivitasnya sehari-hari. Berawal dari kejujurannya juga, cleaner ISS Indonesia di Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta ini menerima penghargaan Punakawan Club karena mengembalikan uang…
Kaget dan tak percaya, begitulah perasaan Susanti, tenaga cleaning service PT ISS Indonesia di area Lippo Mall Puri, Jakarta Barat ketika namanya dipanggil sebagai pemenang ibadah umrah dalam sebuah acara pemberian penghargaan dari klien. Susanti masih tidak percaya akan pergi…
“Selamat pagi Bu, sudah merasa lebih baik hari ini? Sprei-nya saya ganti sebentar ya Bu,” sapa Eka dengan penuh senyum ramah kepada seorang pasien rawat inap di rumah sakit tempatnya bertugas. Lajang 23 tahun ini terlihat begitu lincah bergerak menyusuri koridor…
Masjid Agung Kudus merupakan salah satu ikon peninggalan sejarah Islam di Kota Kudus, Jawa Tengah. Keberadaan masjid yang didirikan oleh Sunan Kudus atau Sayyid Ja'far Shadiq Azmatkhan pada tahun 956 Hijriah atau 1549 Masehi ini kerap menjadi tujuan umat Islam…
Gempa yang mengguncang kota Palu, Sulawesi Tengah dan sekitarnya yang diikuti dengan tsunami pada 28 September lalu, telah meluluhlantakan ribuan bangunan dan menelan ribuan korban jiwa. Sebanyak 60 orang karyawan PT ISS Indonesia turut menjadi korban bencana tersebut, bahkan tiga…
Sebagai sulung dari empat bersaudara, Fiqih merasa terpanggil untuk membantu perekonomian keluarga selepas dari sekolah menengah atas pada 2015 silam. “Waktu lulus, saya mulai cari kerja lewat google. Muncul nama ISS Indonesia. Setelah baca-baca, langsung saya ngelamar di Anex Grogol…
“Pak, Gate 1 sampai Gate 5 sudah kami bersihkan.” / “Waoo kerenn..kan saya hanya minta Gate 1 aja” / “Iya Pak, kami bersihkan sekalian aja daripada nanti ada komplain”. Demikian sekelumit percakapan antara Muzazin dengan pihak klien. “Kami berusaha memberikan lebih…
Hidup ini laksana roda pedati yang berputar. Takala kita di atas, lihatlah ke bawah dan kita akan lebih bijak memahami arti kedidupan. Namun di saat kita berada di posisi terbawah, angkatlah kepala dan segera bangkit. Perubahan tidak akan terjadi bagi…
Joni Arman memperoleh Golden Heart Award dari manajemen Lippo Mall Puri, Jakarta Barat baru-baru ini. Bukan tanpa sebab apabila manajemen Lippo Mall Puri memberikan penghargaan kepada great performers ISS Indonesia itu. Kejujuran Joni yang mengembalikan dompet milik pengunjung mal diharapkan…
Suatu pagi, seperti biasa Yusran, Team Leader Cleaning Service ISS Indonesia mengawasi kebersihan di area basement IKEA Alam Sutera. Saat menyusuri area tersebut, Daeng – begitu panggilan akrabnya – melihat tas di dalam troli. “Saya langsung teringat untuk melaporkan temuan…
Ujian terhadap sebuah nilai kejujuran tidak akan pernah berhenti selama kehidupan ini berlangsung. Kejujuran yang hakiki nampak pada saat seseorang berada dalam pengawasan yang minim. Perang batin acapkali sulit dihindari, logika terangkat ke permukaan, namun pada akhirnya nuranilah yang memberi…
Apa yang terlintas dalam benak Anda ketika mendengar kata security service? Petugas Keamanan? Laki-laki? Tegas? Bertampang galak? Masih banyak lagi kata-kata yang bisa diasosiasikan dengan security service, namun pada intinya identik dengan dunia laki-laki. Lalu, bagaimana ketika sebutan security service…
Kepada Bendera Merah Putih, hormat grak! Tegak grak! Maju jalan! Demikian instruksi yang kerap didengar para anggota Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) SMAN 1 Jampang Tengah, Sukabumi, Jawa Barat. Derap langkah kaki yang seirama mengiringi gerak tangan mereka yang mengayun sempurna mengikuti aba-aba…
Moto Pantang Pulang Sebelum Padam dari Dinas Pemadam Kebakaran dan Penanggulangan Bencana DKI Jakarta telah menginspirasi kehidupan Hendro Indrianto. Kata ‘padam’ dalam definisinya adalah bentuk komplain dari pihak klien. “Saya selalu minta kepada tim saya untuk tidak pulang sebelum selesaikan…
Pernahkan Anda mendengar istilah Acrophobia? Yup, itu adalah istilah bagi mereka yang takut berada pada ketinggian. Penderita yang mengalami hal ini, akan mengalami ketegangan luar biasa jika terpaksa harus berada di tempat tinggi. Rasa mual, pusing, keringat dingin, serta ritme…
Bagi sebagian besar orang, awal tahun senantiasa berisikan semangat dan optimisme baru untuk melampaui hal-hal yang belum tercapai di tahun sebelumnya. Namun peribahasa mengatakan untung tak dapat diraih, malang tak dapat ditolak – kiranya inilah yang dihadapi sekitar 70 KK…
Apa yang dapat kita temui di dalam sebuah bandara bertaraf internasional? Beragam peristiwa dan kejadian. Mulai dari beragam kegiatan serta peralatan kerja, fasilitas bandara itu sendiri, hingga perilaku orang-orang yang berlalu lalang. Tak hanya barang-barang berkualitas lokal, namun merek-merek internasional…
Pemuda jaman now, tak berarti bersikap manja dan santai. Sebaliknya, banyak pemuda jaman now yang cekatan dan berani bertindak, walau muda usia. Terlebih bagi pemuda yang memilih berkarir sebagai seorang petugas keamanan ---atau lazim disebut tim security--- sikap kewaspadaan mutlak…
The current Facility Management and outsourcing industries are transforming due to the accelerating pace of change caused by globalisation. Organizations across the globe are continuously looking for effective way of working and innovative workplaces, including through the use of technology…
Kekuatan yang ada pada diri seseorang tidak selamanya harus terpancar dari fisik yang menonjol. Kekuatan yang sejati justru seringkali terbungkus dalam sosok pribadi yang tenang, berwibawa, dan tidak jarang pula bersifat keibuan. “Sebagai wanita dia teramat sangat luar biasa. Dia…
Bicara tentang kualitas layanan bintang lima, maka hal pertama yang terbesit dalam benak setiap orang adalah sebuah layanan melebihi ekspetasi pelanggan yang diberikan oleh orang-orang yang terlatih di bidangnya.Dengan demikian, seorang pekerja dengan kualitas kerja “bintang 5”, adalah sebutan kepada…
Disiplin diri dalam kehadiran dan kejujuran, adalah dua hal utama yang dipegang teguh seorang team leader pemilik nama lengkap Suyani Gani ini. Sebagai role model dalam lingkungan kerjanya, Gani – begitu dia biasa dipanggil – mewujudkan nilai-nilai kejujuran bukan semata…
Penulis dan Wartawan Senior Indonesia, Arswendo Atmowiloto, pernah berujar, bahwa semangat kejujuran ada di dalam hati, batin, dan sukma yang menyelimuti ikatan-ikatan dalam diri kita. Ucapan tersebut sangatlah tepat menggambarkan pribadi ketujuh Great Performer kita ini. Layaknya sebuah batu mutiara,…
Suherman Soemardi, atau biasa dipanggil dengan Suhe, rutin mengantar Ibu kandungnya melakukan pemeriksaan laboratorium (check lab) setiap dua kali dalam satu tahun setelah ibunya divonis hipertensi tiga tahun yang lalu. Akibat hipertensi, pembuluh darah di kepala sang Ibu pecah dan…
Siang itu di area parkir sebuah gedung perkantoran di kawasan Jakarta Barat, tampak pintu sebuah mobil sedikit terbuka. Mungkin pemilik mobil tersebut sedang tergesa-gesa sehingga lupa mengunci pintu tersebut. “Saya tungguin mobil itu karena ada barang-barang berharga di dalamnya,” kenang…
Lantunan suaranya terdengar tegas dan berwibawa, layaknya seorang instruktur yang sedang memberi pengarahan. Rangkaian kata demi kata pun mengalir secara natural dan lugas, memberi jawaban tuntas atas pertanyaan yang diterima.Sore menjelang malam itu, Pak Tisna – begitu pemilik nama lengkap…
Rasanya siang itu matahari terasa begitu dekat. Sepanjang perjalanan menuju Pabrik Walls Unilever di Kawasan Industri Jababeka 1, Cikarang, Bekasi terpapar tanaman dan rerumputan yang mengering di sana-sini karena udara kering dan teriknya sinar matahari. Namun, kering dan terik matahari…
Adalah sosok Bapak yang tak kenal lelah dan selalu siap siaga disertai senyum mengembang mewarnai rona wajah teduh bijaksana, yang mewarnai masa kecilnya, dan menjadi pemberi inspirasi utama kelak untuk pilihan karirnya. Nurul Fazri –atau Fazri, kerap ia dipanggil—mengingat jelas…
Berhadapan dengan pelanggan yang banyak keinginan bagaikan menu sehari-hari bagi Muchtar. Namun hal tersebut tak menyurutkan semangatnya dalam menjalankan tanggung jawab sebagai Service Manager di salah satu apartemen elit di bilangan Jakarta Selatan. Muchtar bahkan tak segan turut menyapu atau…
Pagi itu, Aldi Hermawan seperti biasa siap menjalankan aktivitas kerja di basement lantai 1 Terminal 3 Ultimate Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, usai menghadiri sesi briefing pagi. Di luar dugaan, ada yang tidak biasa pada pagi itu. Mata pria berbadan…
“Single fighter.” Begitulah Hengki Putra, Team Leader Rumah Sakit Umum Pusat Fatmawati, memberi gambaran tentang dirinya saat mengenang kisah perjalanan karirnya dahulu. Bagaimana tidak. Usai lulus SMA, Hengki nekat merantau ke Jakarta dari kota kelahirannya, Lampung, demi mencari kehidupan yang…
Pernahkah terbayangkan oleh kita suatu hari tanpa sebab, tiba-tiba kita terbangun dalam keadaan gelap gulita? Atau ketika ketajaman penglihatan kita dari hari ke hari kian memburuk dan hanya meninggalkan pandangan yang kabur seakan-akan berada di dalam ruangan yang gelap dan…
Pria berkaos lusuh itu menatap kosong lembaran uang dari hasil ia berdagang hari ini di depan sebuah warnet. “Tujuh puluh lima ribu…” ucap pria yang bernama Jupiter itu sambil menghela nafas panjang. Nominal itu belum mencukupi untuk empat kepala yang…
ISS Regional Bali dan Nusa Tenggara membuktikan bahwa The Power of the Human Touch bukan slogan belaka. Hal itu ditunjukkan dengan kegiatan bebersih tempat ibadah pada 22 April silam. Adalah Pura Goa Lawah yang disambangi oleh ISS Regional Bali dan…
Suatu petang, pria berbaju kotak-kotak biru itu melakukan rutinitasnya mengumpulkan pakaian pegawai yang akan dicuci. Sebelum menyerahkannya ke layanan laundry, ia terlebih dahulu memeriksa kantung celana untuk memastikan tidak ada barang yang tertinggal. “Uang punya siapa ini, banyak sekali...Untung diperiksa…
Pria muda bertubuh kurus itu memandang perempuan berusia senja yang sedang menyeruput teh hangat di hadapannya. Gurat lelah di wajahnya yang keriput seakan sirna dengan semangatnya yang masih menyala. Meski tubuhnya semakin renta, nyatanya ia masih sanggup melakukan rutinitasnya, mengurus…
Kala itu, April 2011 silam, dua hari menjelang perayaan Jumat Agung, raut panik tergambar di wajah Utar Muhayat, Senior Supervisor Security Service salah satu gereja di kawasan Serpong. Ia baru saja mendengar ledakan kecil yang diduganya berasal dari aula utama…
Pagi itu, seperti biasa, Zulham Effendi berpamitan kepada istrinya untuk mencari nafkah. Tapi ada yang tak biasa pada hari itu. Zulham, begitu ia dipanggil, akan menerima penghargaan sebagai The Best Employee, apresiasi kepada karyawan yang memiliki kinerja yang outstanding. “Bun,…
Bagi Yunus, memberikan pelayanan tanpa kenal waktu bagi klien adalah prinsip dasar dalam bekerja. “Pernah pipa bocor di klien jam 2 pagi, ya harus siap sedia apapun kondisinya,” ujar pria penggemar nasi uduk ini.Meskipun ia seorang office boy, Toge, begitu…
Perempuan berusia senja itu memandang dengan penuh rasa terima kasih kepada pria berseragam kotak-kotak biru yang telah membantunya berjalan dari dapur Panti hingga ke kamarnya. “Terima kasih ya sudah membantu nenek,” katanya dengan nada bergetar. “Ada lagi yang bisa saya…
“Kalau bekerja jangan hanya pas-pasan dilakukan”. Itulah pesan sang supervisor yang selalu melekat di benak Dedi Marzuki, Team Leader Merchandiser PT HM Sampoerna. Usianya boleh saja muda, masih 26 tahun. Tapi apa yang dilakukannya mungkin tak terlintas di pikiran Anda. Dedikasinya terhadap…
“Ayah, selalu motivasi saya pada saat saya down,” cerita Suwanto saat menjawab pertanyaan tokoh yang dikagumi. Suwanto atau yang akrab disapa Wanto merupakan Team Leader Joglo Luxury Bungalo Malang. Mengawali karirnya di ISS pada 2010 silam, awalnya Wanto sempat putus…
Bagi Yosep Sundara, memberikan pelayanan yang terbaik bagi customer merupakan prinsip dalam bekerja. “Biar penumpang ga komplain, kerja harus maksimal, harus melakukan yang terbaik,” ucap pria beranak dua ini dengan penuh semangat. Meskipun ia seorang cleaner kereta api, Yosep, begitu…
Nanang Sumaryadi tidak menyangka dirinya mampu sukses berkembang di ISS Indonesia. Pria yang kerap disapa Nanang ini justru awalnya meragukan komitmen ISS Indonesia dalam menghargai jerih payah karyawannya. “Rudi, Facility Manager sebuah pabrik di Cikupa, mengatakan pada saya kalau ISS…
Seorang petugas kebersihan memberikan kursus singkat? Kenapa tidak? Itu yang dilakukan Giyanto, Filling Clerk ISS Indonesia, kepada warga kampung halamannya di Wonogiri. Pria penggemar Chrisye ini sadar bahwa kesuksesan di ISS Indonesia yang diraihnya harus juga membawa manfaat bagi orang…
“Papa Dian .. papa Dian … “ suara seorang karyawati jelas terdengar di tengah hiruk pikuk pengunjung mall siang itu memanggil seorang lelaki berpostur tegap dan berkacamata yang sedang berjalan. Yang dipanggil ‘Papa Dian’ pun berpaling dan dengan ramah menghampiri…
Gadis kelahiran Belawan ini tak pernah menyangka bisa bekerja di ISS Indonesia dan mencapai jabatan Team Leader seperti saat ini. “Saya kerja di ISS karena di mana-mana tidak diterima bekerja,” kenang Melina Panjaitan, sang gadis. Karena itu ia amat bersyukur…
Bang Toyib, begitu julukannya. Tapi, ia bukan bang Toyib yang ada di lagu dangdut yang terkenal tak pulang-pulang ke rumah itu. Toyib Fanani – nama lengkapnya – adalah salah satu karyawan ISS Indonesia yang mendapatkan apresiasi dari Pegawai Kementrian PU…
Nama Rest Area 57 (RA57) Cikampek bagi warga Jakarta – Bandung sudah sangat familiar. Tempatnya luas dan tersedia resto-resto/warung makanan baik tradisional maupun modern. Termasuk masjid dan SPBU yang besar. Itulah yang membuat orang singgah di tempat ini. Sementara itu,…
The Power of The Human Touch bagi ISS Indonesia bukanlah sekadar lip service. Sentuhan kemanusiaan itu benar-benar menjadi pijakan bagi setiap karyawan ISS Indonesia untuk bisa bermanfaat bagi masyarakat di sekitar lingkungan tempat bekerja. Adalah Panti Taman Harapan Bandung menjadi tempat…
Bocah kelas 5 SD itu masih tak percaya dengan apa yang dilihatnya. Matanya nyaris tak berkedip. Mulutnya senyum-senyum sehingga wajahnya berkesan antara percaya dan tidak. Sesekali ia tertawa kecil. Di hadapannya beberapa instruktur dari ISS Indonesia sedang memberikan pengarahan bagaimana cara…
Pernahkah Anda terpikir bagaimana proses perawatan dan pembersihan kabin atau bagian luar pesawat? Suatu proses pembersihan yang tidak sederhana, tentunya. Garuda Indonesia (GI), maskapai nasional terbaik dan tertua di Indonesia, adalah satu di antara sedikit maskapai dunia yang telah dinobatkan sebagai…
“BJ Habibie!!!,” ujar lelaki bertubuh tegap itu ketika ditanya siapa tokoh idolanya. Mohamad Faqih, nama lelaki itu, meski bekerja sebagai staf sekuriti ia selalu berusaha menjadi yang terbaik seperti yang dilakukan BJ Habibie.“Bapak Habibie sudah banyak melakukan yang terbaik buat…
Bagi kami di ISS, hambatan dan rintangan selama bekerja sebaiknya tidak menjadi halangan untuk tetap “melayani dari hati.” Seperti prinsip yang ditanamkan dalam diri salah satu karyawan kami, Yulwerza Yaswier. Dia menjabat sebagai HSE Officer ISS Indonesia di bidang catering…
Ketika masuk Jakarta, Urip mengarunginya sebagai pengamen di bis. “Kurang lebih satu tahun saya jadi pengamen di bis-bis jurusan Cimone, Grogol dan Senen,” tutur Urip mengawali kisahnya di ibukota sekitar 15 tahun lalu.Setiap Jumat, Urip menjual sandal kulit Cibaduyut di…
Sebuah lokasi cagar budaya, biasanya hanya dikunjungi oleh anak-anak sekolah sebagai bagian dari kegiatan study tour mereka. Namun, yang dilakukan oleh karyawan ISS Indonesia cabang Semarang lain dari yang lain. Dimotori oleh pimpinan mereka, Dede Sudrajat dan Darwanto, para petugas…
Perayaan Hari Kartini biasanya identik dengan busana kebaya bagi para wanita di Indonesia. Tapi, bagi ISS Indonesia, peringatan Hari Kartini tahun ini dirayakan bersamaan dengan Hari Bumi.Acara itu dilakukan pada 20-22 April 2016 oleh ISS Indonesia cabang Bandung. Di bawah…